
IBISBET –Manager Solskjaer dipertanyakan kenapa ia kerap memainkan Fred di lini tengah Manchester United, Menurut Solskjaer kedua pemain ini bisa memberikan tambahan energi di lini tengah mereka sehingga ia kerap memainkan Fred di lini tengah Manchester United.
Namun sejumlah kalangan dan fans merasa bahwa keputusan Solskjaer terus memainkan fred adalah kesalahan besar karena Fred sering melakukan blunder. Menurut Solskjaer tidak benar apa yang dinilai oleh fans karena menurut statistik Jika Fred dan Mc Tominay dimainkan bersama.
MU banyak mendapatkan hasil apik jika memainkan mereka berdua. Menurut Solskjaer salah satu aspek yang membuat ia senang adalah Fred dan Tominay memiliki energi dan bisa memberikan energi dalam permainan The Red Devils. Jadi Solskjaer sangat menyukai mereka
” Mereka mencoba memberikan energi yang luar biasabagi tim ini . seperti saat kami mencoba membongkar pertahanan Villa. Saya rasa mereka sangat luar biasa dalam aspek energi dam hasrat untuk membantu tim ini. ” ucap Solskjaer.
“Saya benar-benar menyukai mereka berdua. Kedua pemain ini selalu saya percaya karena mereka selalu memberikan kemampuan terbaik mereka setiap mereka bermain.” sambung eks Manchester United Solskajer.
Solskjaer bisa memahami kenapa para fans MU jengah melihat Fred dan Mc Tominay main terus-terusan. Namun Solskjaer menilai ia punya tugas yang sulit untuk menentukan siapa yang bermain. Karena ia adalah pemimpin MU untuk saat ini dan sudah tugas nya memastikan MU bermain dengan skuat terbaik.
“Para Fans selalu memiliki opini mengenai susunan pemain yang kami mainkan , ketika kami memiliki banyak pemain bagus seperti yang saya punya sekarang.” lanjut Solskjaer. ” Memang mudah mengatakan siapa yang bermain, namun lebih sulit untuk menentukan siapa yang tidak bermain,” ujarnya.